Jumat, 10 Oktober 2014

Tabuik Diving Club (TDC): EKSPEDISI MERAH PUTIH II    Dalam rangka memperi...

EKSPEDISI MERAH PUTIH II

   Dalam rangka
memperingati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober dan memperingati HUT ke-3
komunitas pecinta alam bawah laut Tabuik Diving Club (TDC) serta upaya
menyemarakan wisata dan konservasi bahari Pariaman, gabungan komunitas
dan organisasi kepemudaan di Pariaman bakal menggelar kegiatan
penjelajahan bahari Pariaman bertajuk EKSPEDISI MERAH PUTIH II. 






Kegiatan
dilaksanakan pada:

 

Hari/Tanggal : Jum'at s/d Kamis /24 s/d 30 Oktober 2014



Basecamp : Pulau Kasiak

Kegiatan : 1. Pengibaran Bendera Bawah Laut

2. Penelusuran Pulau

3. Penanaman Terumbu Karang

4. Penanaman Pohon

5. Pelepasan Anak Penyu (Tukik)

6. Kemah Bhakt 

7. monitoring peneluran penyu

8.Bersih - pulau





Komunitas dan organisasi yang sudah menyatakan akan turut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut antara lain:

1. Komunitas pecinta alam bawah laut Tabuik Diving Club (TDC)

2. komunitas peselancar Pariaman Surfer (PSF)

3. Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Pariaman

4. Beberapa orang pehobi fotografi ( rumah kardus)

5. Jurnalist media cetak dan elektronik

6. Polisi air
7. Andalas diving club (ADC)
8. Badan penangulangan bencana daerah - pariaman
9. Universitas bung hatta
10. Dinas kelautan dan perikanan kota pariaman
11. PLN pariaman
12. BNI
13. BRI
14. SEMEN PADANG
15. BPD
16. SUPM
17. DLL



Tertanda









PANITIA

-------------------------------------



NB:

1. Rapat persiapan kegiatan dilaksanakan pada Senin (29 September 2014)

2. Panitia EKSPEDISI MERAH PUTIH II SUMPAH PEMUDA

Ketua : Hendri Chaniago,

Sekretaris : Tomi Syamsuar (Tomi Tanbijo) CP: 081266613508

Bendahara : Lita Yuliana CP: 081374406086

Humas : Oyong Liza Piliang II

Pengadaan alat : CITRHA ADITUR BAHRI  CP: 08126641864
                        : AKSA PRAWIRA  CP: 085264857227

Seksi Acara/Perlengkapan : TDC, PSF, KNPI. ADC , WARTAWAN, POLAIR, BPBD, 
                                            RUMAH KARDUS, UBH, DKP PARIAMAN, PLN PARIAMAN, 
Bagi yang berminat silah kan daftarkan komunitas anda ke panitia yang tertulis di atassss,,,,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar